Judul : Wisata Jonker street melaka
link : Wisata Jonker street melaka
Apakah anda ingin mengunjungi tempat wisata menarik di Melaka?. Salah satu tempat wisata di Melaka yang banyak menarik perhatian para Turis adalah wisata di Jonker street Melaka. Jonker Street lokasi nya berada di jalan Hang Jebat. Sebenarnya jalan ini hanya jalan raya biasa yang di penuhi kendaraan bermotor dan di pinggir-pingir jalan juga banyak berdiri banguna-bangunan tua yang di fungsikan sebagai Ruko. Namun menjelang senja, tempat ini berubah rupa menjadi lautan manusia.
Wisata di Jonker Street Melaka adalah tempat pasar malam yang banyak menjual aneka makanan, souvenir, pakaian, sepatu, sandal, dan lain-lain. Sekilas pasar malam ini tidak jauh berbeda dengan pasar malam yang ada di tempat lain, namun begitu banyak sekali warga lokal dan turis asing memenuhi Jonker Street Melaka. Lokasi nya yang sangat strategis membuat Jonker Street Melaka menjadi tempat pilihan para Turis untuk bersantai sambil jalan-jalan menikmati suasana malam sambil membeli oleh-oleh.
Wisata Jonker Street Melaka beroperasi dari jam 5 sore hingga tengah malam. Jonker Street Melaka memberikan pengalaman baru bagi para turis untuk melihat dan merasakan lansung suasana malam yang berbeda di Melaka khususnya di Jonker Street Melaka.
SUASANA MALAM DI JONKER STREET MELAKA |
ARENA PASAR MALAM JONKER STREET MELAKA |
JONKER STREET MELAKA JUGA DISEBUT JONKER WALK |
Demikian Artikel Wisata Jonker street melaka
Sekian artikel Wisata Jonker street melaka kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya. Silahkan bagikan kepada semua orang jika artikel ini bermanfaat.
Anda sekarang membaca artikel Wisata Jonker street melaka dengan alamat link https://gomytriptoday.blogspot.com/2015/05/wisata-jonker-street-melaka.html.
Berita terbaru lainnya silahkan lihat di bawah ini: